Pemberangkatan Haji 2021 Dibatalkan, Waktu Tunggu Ibadah Haji di Majalengka Capai 19 Tahun

Calon haji di Kabupaten Majalengka, Jawa Barat, yang masuk daftar tunggu butuh waktu sekitar 19 tahun untuk berangkat ke Tanah Suci.

Pasalnya, jumlah pendaftar masih terbatas dengan kuota yang disediakan pemerintah.

Kendati demikian, di masa pandemi Covid-19, minat warga Kabupaten Majalengka, Jawa Barat untuk berangkat Ibadah Haji masih terbilang tinggi.
Sumber : Tribun Jabar

Rama FM

Radio Rama 104.7 FM adalah bagian dari Rama Group, dan berlokasi di Bandung, Jawa Barat. Radio ini menampilkan budaya lokal dan musik dari berbagai genre, diantaranya dangdut, musik daerah, hingga pop Indonesia.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *